Rabu, 08 Maret 2017

7 Search Engine Selain Google Terbaik


7 Search Engine Terbaik Selain Google - Baik kali ini admin nakblogz ingin membagikan info mengenai situs mesin telusur yang mirip dengan google. Sejauh ini kita hanya mengenal google sebagai situs untuk mencari dan membagi informasi. 

Tapi tahukah anda ada juga situs yang mirip dengan google dan katanya lagi mempunya kecepatan telusur yang cepat. baik penasaran dengan 7 Situs Mesin Telusur Yang Mirip Google. Simak baik - baik di bawah ini :
Baca Juga : Mengenal Mesin Pencari Memex


1. Bing
Yang pertama adalah Bing, siapa sih yang gak tau dengan Bing "situs yang bernaung di bawah bendera microsoft" sistem kerjanya yang hampri mirip dengan google. Bing pertama kaali diciptakan dengan menggunakan suatu teknologi, yakni Power set. Teknologi ini berfungsi untuk agar pengguna memperoleh hasil pencarian yang lebih pasti dan akurat. situs web Bing mengelompokkan pencarian berdasarkan 4 kategori yakni : WEB,IMAGES,NEWS,xRANK. Jadi mesin telusur Bing juga baik digunakan untuk alternatif google.


2. Yahoo
Yahoo merupakan situs web atau search engine yang banyak juga digunakan sampai sekarang. Yahoo di bilang mirip dengan google karena dalam sistem kerjanya hampir mirip dengan google tapi ada juga yang membedakan seacrh engine ini. Yahoo juga bisa untuk mengakses berbagai situs di internet mulai dari sosmed dan lainnya. tak heran Yahoo juga sekarang masih sering di gunakan di warnet - warnet kecil untuk mengakses informasi.


3. Youtube
Youtube atau mesin telusur yang digunakan untuk mengakses video. www.youtube.com sangat banyak orang yang menggunakannnya ada yang menggunakannya sebagai penambah penghasilan dan ada juga untuk sekedar menonton video layaknya seperti tv. Kalau kita sering mengupload video dan mendaftarkannya ke iklan tertentu kemungkinan besar kita mendapat pundi" uang dari iklan. Tak heran banyak orang sekarang membuat chanel youtube untuk mendapat penghasilan tambahan.


4. Memex
mesin telusur atau seacrh engine berikutnya bernama memex, memex merupaka mesin telusur yang digunakan untuk misi- misi besar. Memex diciptakan oleh DARPA. search engine yang satu ini sangat beda dengan google karena memex dapat mampu menemukan situs - situs terlarang yang tidak bisa di akses lewat google tapi memex mampu mengaksesnya. dan juga memex juga bisa mengakses dalamnya deep web.


5. Altavista
Dengan menggunakan seacrh engine ini anda bisa menemukan gambar, situs web, dan berita melalui seacrh engine ini. Altavista sendiri juga memiliki kecepatan yang mampu menyaingi google  dalam kenerja nya mencari web situs dan lainnya. Sehingga tak jarang orang menggunakan Altavista untuk alternatif google.


6. Ask
Ask adalah mesin telusur yang memiliki kemampuan seperti google. anda bisa mencari informasi, situs web dan lainnya hanya dengan menggunakan Ask.com sehingga pengguna Ask dari tahun ke tahun terus meningkat dan kabarnya lagi baru - baru ini Ask mengupdate fiturnya sehingga kemampuan seacrh engine nya meningkat drastis.

7. Duck Duck Go
mesin telusur yang terakhir adalah Duck Duck Go. mesin telusur yang satu ini sangat baik karena anda mampu mencari sesuatu di internet dan mampu menjaga privasi anda. dan duck duck go juga mampu menyaingi seacrh engine karena apa yang kamu cari hasilnya lebih akurat. sehingga mesin telusur yang satu ini juga banyak di gemari banyak orang. Jadi apa anda penasaran dan ingin mencoba mesin telusur ini?


Nah itu saja sekilas beberapa seacrh engine terbaik selain google via nakblogz, semoga dengan membaca artikel ini anda mendapat dan menambah wawasan seputar teknologi, zaman sekarang. sekian terimakasih.
Disqus Comments